Untuk anda yang mempunyai masalah dengan security code nokia. contohnya mungkin ponsel ketika diganti dengan simcard yang lain, ponsel meminta security code. Dan kebetulan security code tersebut anda sendiri tidak tahu. Cara paling mudah adalah dengan memasukan kode standar dari nokia, bila memang belum pernah diubah yaitu 12345 tapi apa jadinya kalo misalkan code tersebut sudah dirubah oleh anda sendiri namun anda lupa atau mungkin telah dirubah oleh pemilik sebelumnya ( bila anda menggunakan Hp Second). Sebelum Ponsel Nokia anda dibawa ke service center atau bengkel HP Ada baiknya anda coba dulu trik berikut ini. Namun sebelumnya baca dulu catatan ini
Place for Get Updated Informations, News, Tips ,Tricks and Tutorials