Facebook dari waktu ke waktu terus mengupdate dan memperbaharui tampilan layoutnya. Dan seperti kita ketahui semenjak ulang tahun facebook yang ke-6 , facebook juga melakukan re-design layout halaman para facebookers. Tapi sayang perubahan tersebut hanya meng-customisasi layoutnya saja, sedang fitur-fitur sampah seperti recent activity tetap saja ada, baik itu di halaman profile kita atau recent activity teman di halaman beranda/home facebook kita. Dan untuk menghilangkan recent activity teman kita, ternyata kita harus menyembunyikan/Hide teman kita tersebut. Tapi pada tutorial kali ini saya akan sedikit memberi solusi bagi anda yang hanya ingin melihat status updates saja pada halaman beranda/home facebook anda tanpa ada recent activity teman yang lain, simak caranya berikut ini.
Place for Get Updated Informations, News, Tips ,Tricks and Tutorials