Skip to main content

Posts

Showing posts from January 10, 2010

Remote Code Execution Vulnerability pada Internet Explorer

14 Januari 2010 Microsoft mengumumkan akan adanya celah kerentanan pada browser Internet Explorer 6, 7 dan 8. Dan diyakini membuat hacker berhasil membobol Google dan setidaknya 20 perusahaan lain. Dan dari informasi yang saya baca dari inilah.com bahwa kerentanan ini pula yang menyebabkan Google berencana hengkang dari China, dikarenakan peretas di China berhasil membobol akun email aktivis hak asasi manusia.

Menghapus Client Service for NetWare dan Mengembalikan Welcome Screen

Dari mulai tadi malam entah kenapa pada saat saya akan mematikan(shutdown) komputer, dialog yang tampil tidak seperti biasanya. Dialog windows yang keluar ternyata menjadi tampilan klasik padahal saya tidak melakukan perubahan setting apa-apa. Awal mula saya curiga kalau itu semua diakibatkan oleh virus, tapi saya rasa juga tidak mungkin karena saya sendiri tidak sembarangan ketika menjalankan program dan anti virus pun tidak mendeteksi akan adanya virus.

Isu Facebook Berbayar Beredar

Awal mulanya saya pun tidak mengetahui hal ini. Namun tepatnya kemarin malam saya melihat recent activity teman facebook saya yang banyak bergabung dengan group yang bernama 300,000 MEMBERS NEEDED TO STOP FACEBOOK FROM CHARGING £/$14.99 A MONTH . Penasaran dengan group tersebut akhirnya saya buka halaman group tersebut dan mencoba mengetahui apa yang sebenarnya terjadi.

Setting Privacy Facebook - Status Updates

Berikut ini adalah pengaturan agar status updates atau posting yang dibuat oleh kita hanya bisa dilihat oleh teman tertentu atau disembunyikan dari teman atau daftar teman(bila anda sudah membuat daftar teman/friend list). Pengaturan ini mungkin berguna bila anda ingin menyembunyikan sesuatu dari teman atau daftar teman anda, dan settingan ini bisa dibuat agar teman anda selamanya tidak bisa melihat status updates anda atau pun di buat sementara saja.

Mengganti Tampilan Halaman Blank Page Firefox

Tutorial kali ini dikhususkan bagi anda yang menggunakan browser firefox. Dan mungkin ingin mengganti tampilan new blank page/new tab standar milik firefox yang hanya berupa white page. Sebetulnya sangatlah mudah untuk mengganti tampilannya, yang diperlukan hanyalah sebuah code CSS dan tentu saja anda harus mengerti dulu apa itu CSS. Mengenai apa itu CSS, silahkan anda googling sendiri ya :D.